Cara merubah emoticon di facebook menjadi anime
Emoticon adalah gebrakan baru dari mereka baru baru ini. Pada awalnya sudah ada di situs Sosial Media bernama Path, namun sudah merambah ke situs Sosial Media Facebook. Dengan latar belakang, “mungkin kamu bosan dengan emoticon yang sama tiap hari, dan mereka pun membuatnya lebih menarik dengan add-on ini untuk Otaku yang juga eksis di sosial media
Nama add-on tersebut adalah Reaction Packs, seperti namanya, add-on ini berisi beberapa macam reaksi Facebook yang sudah diubah agar sesuai selera otaku di dunia. Di antaranya terdapat pack Digimon, Homura dari MadoMagi, Usagi dari Sailor Moon, dan masih banyak lagi.
Add-on ini dapat berjalan di browser dengan engine Mozilla Firefox dan Chrome seperti Google Chrome, ada terdapat lebih dari 350 paket emoticon yang dapat di unduh di situs resminya.

Harap diingat bila add-on ini terlihat oleh mu yang menggunakan add-on ini. Temanmu tidak bisa melihat emoticon ini, dia juga harus menggunakan Reaction Packs sendiri untuk melihatnya dengan menggunakan paket pilihannya sendiri. Paling tidak ini akan menjadi salah satu cara untuk membuat Facebookmu lebih menarik, daripada harus melihat hal yang sama setiap hari.
Tertarik? Anda dapat mengunduhnya langsung di situs resminya Reaction PackLihat Juga : Review Anime Shokugeki no Souma
Informasi baru ya Gan tentang facebook, saya harus coba ni jangan sampai ketinggalan. :D
ReplyDeletesiip
Delete